3/25/2018

Harapan Ketua Umum Golkar Untuk Calon Legislatif Partainnya Bersih Dari Korupsi Dan Narkoba

     Acara Orientasi Golkar©2018 LIPUTANBERITA21.COM

Liputanberita21.com –Pada hari sabtu kemarin tepat nya pada tanggal(24/3/2018) dari salah satu partai terkenal di Indonesia yaitu partai Golongan Karya(Golkar) menggelar  partai orientasi fungsionaris tingkat pusat di Hotel Redtop and Convention Center, yang di lakukan di Jakarta Pusat,. Orientasi ini lansung di buka dengan ketua Umum partai Golkar yaitu bernama Airlangga Hartarto.

"Visi ketua umum untuk calon legislatif yang baru tahun 2019 . jadi semuanya yang akan mencalonkan diminta ikut orientasi," kata Airlangga di Lokasi, Sabtu (24/3).

Buka hanya orientasi saja tapi juga para calon legislatif di minta untuk tes urine. Tes ini di bertujuan untuk para kader maupun calon legislatif partai Golkar bersih dai Narkotika dan Korupsi.

"Tes urine ini juga untuk membutikan kepada publik bahwa partai Golkar akan memerangi narkoba  ini bagian dari pakta integritas. Sehingga pakta integritas ini selain korupsi juga dari narkoba. Jadi dua-duanya kita jaga. Sehingga saat ini partai Golkar telah membentuk tim majelis etik dengan demikian kita akan jaga," ujar nya”

Tes urine ini tidak hanya untuk calon anggota DPR tapi juga di tunjukan kepada anggota DPRD. Sehingga dari Ketua Koordinator Bidang Kepartaian Partai Golkar, Ibnu Munzir mengatakan” saya berharap kegiatan ini bisa menjadi contoh bagi pemimpin wilayah”

"Harapan kedepan nya adalah semoga ini bisa menjadi contoh yang patut di terapakn oleh masyarakat Indonesia dan bisa menjadi panutan pemimpin di wilayah memberi teladan baik bagi masyarakat," kata Ibnu”

Baca Juga

Liputanberita21.com adalah suatu portal berita media yang berada di Indonesia yang berbasis Online yang menyajikan segala jenis Informasi seperti Lowongan kerja,Berita Lampung,Ilmu Pengetahuan,Dunia dan masih banyak lagi lainnya. Liputan Berita 21 di pada tanggal 21/06/2017.

Silakan komentar dengan bahasa indonesia yang baik dan sesuai dengan topik pembahasan
EmoticonEmoticon